Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Malinau | Melayani Permintaan Data, Konsultasi Statistik, Rekomendasi Kegiatan StatistikJl. Pusat Pemerintahan, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara Hari Senin-Kamis (08:00 hingga 15:30 WITA) | Hari Jum'at (08:00 hingga 16:00 WITA)
Tahun 2024 menjadi perjalanan yang penuh makna bagi BPS Kabupaten Malinau dengan berbagai pencapaian membanggakan:
1. Nilai Kinerja Anggaran Terbaik Ketiga Tahun 2024 di BPS Provinsi Kalimantan Utara dengan nilai sebesar 99,37 2. Pengelola Kegiatan Statistik Sosial Terbaik Ketiga di BPS Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2024 3. Pengelola Kegiatan Statistik Distribusi dan KTIP Terbaik Ketiga di BPS Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2024 4. Pengelola Kegiatan Statistik Perternakan, Perikanan, dan Kehutanan Terbaik Ketiga di BPS Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2024 5. BPS Kabupaten/Kota dengan kenaikan nilai SAKIP Tertinggi Tahun 2024 di BPS Provinsi Kalimantan Itara dengan kenaikan sebesar 3,15 poin
🍃 Pergi ke hutan mencari gaharu, Di tengah rimba bertemu rusa. Tahun baru, semangat baru! 2025, BPS Malinau siap berkarya!
Terima kasih atas dukungan dan kepercayaan yang telah diberikan! Mari sambut tahun 2025 dengan optimisme dan semangat baru! 💪✨